I. Merancang Struktur Database
Rancangan struktur database tentang mikrobia yang dimanfaatkan dalam teknologi pengolahan
pangan adalah sebagai berikut:
1.1 Identifikasi field-field
Field-field yang terdapat dalam tabel database mikrobia dalam teknologi pengolahan pangan antara lain:
· Kelompok mikroorganisme
· Nama produk
· Bahan mentah
· Kepustakaan
1.2 Pengelompokan
Dari field-field tabel database yang telah disusun dilakukan pengelompokan sebagai berikut:
- Kelompok mikroorganisme
¨ Bakteri
¨ Khamir
¨ Kapang
- Nama produk
¨ Produk susu
¨ Produk ikan
¨ Produk sayur-sayuran
¨ Produk kacang-kacangan
¨ Produk buah-buahan
- Kepustakaan
¨ Pengarang
¨ Tahun terbit
¨ Judul buku
¨ Tempat terbit
¨ Penerbit
1.3 Pemisahan
Dari field-field tabel database yang telah disusun dan dikelompokan dilakukan pemisahan menjadi:
a. Tabel induk
Terdiri dari field-field:
¨ Kelompok mikroorgnisme
¨ Nama produk
¨ Bahan mentah
b. Tabel anak
Tabel anak terdiri dari tabel kepustakaan yang berisi field-field:
¨ No
¨ Pengarang
¨ Tahun terbit
¨ Judul buku
¨ Tempat terbit
¨ Penerbit
II. Merancang Metadata
Untuk memudahkan dalam pembuatan tabel database, dibuatlah metadata sebagai berikut:
Nama field |
Length |
Type |
Keterangan |
Kelompok MO |
|
Text |
B : kelompok bakteri |
|
|
|
K : kelompok kapang |
|
|
|
C : kelompok khamir |
Bahan mentah |
|
Text |
|
Nama produk |
|
Text |
S : produk susu |
|
|
|
I : produk ikan |
|
|
|
Y : produk sayur-sayuran |
|
|
|
G : produk kacang-kacangan |
|
|
|
H : produk buah-buahan |
Kepustakaan |
|
Text |
P : pengarang |
|
|
|
T : tahun terbit |
|
|
|
J : judul buku |
|
|
|
M : tempat terbit |
|
|
|
N : penerbit |